Kontribusi Masif Ronaldo Untuk Madrid - MadridOne
Headlines News :
Home » » Kontribusi Masif Ronaldo Untuk Madrid

Kontribusi Masif Ronaldo Untuk Madrid

Written By Unknown on Rabu, 24 Desember 2014 | 12/24/2014

Di La Liga 2014/15 sejauh ini, Real Madrid telah melesakkan total 55 gol. Kontribusi paling masif tercatat atas nama Cristiano Ronaldo.

Hingga jornada 16, Ronaldo sudah menyumbang 25 gol dan 8 assist. Sang bintang Portugal terlibat langsung dalam 60% dari gol-gol Madrid. Proporsi sebesar itu tak bisa ditandingi oleh pemain-pemain lain.

Kontribusi terbesar oleh seorang pemain terhadap gol-gol timnya di La Liga 2014/15 sejauh ini menjadi milik Ronaldo. Menguntit di belakangnya adalah Jonathas, yang meyumbang 57% persen dari 13 gol Elche dengan 6 gol dan 2 assist.

Kontribusi Gol + Assist (%) La Liga 2014/15
  • 60% - Cristiano Ronaldo - 25 gol, 8 assist (Real Madrid; 55 gol)
  • 57% - Jonathas - 6 gol, 2 assist (Elche; 13 gol)
  • 56% - Nolito - 5 gol, 5 assist (Celta Vigo; 17 gol)
  • 55% - Sergio Garcia - 7 gol, 4 assist (Espanyol; 20 gol)
  • 55% - Fede Cartabia - 3 gol, 3 assist (Cordoba; 11 gol).

Ronaldo sendiri saat ini mantap memimpin daftar top scorer sementara La Liga 2014/15. Dia unggul sepuluh gol atas Lionel Messi (Barcelona), 14 gol atas Neymar (Barcelona) dan 15 gol atas Carlos Bacca (Sevilla).
Share this article :

0 komentar :

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

CR7 Twitter

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. MadridOne - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger